Bantu Kinerja Polri, 3 Warga Magetan Diganjar Penghargaan di Hari Bhayangkara ke-78

MAGETAN – Kapolres Magetan, AKBP Satria Permana SH SIK MT MIK, memberikan apresiasi dan penghargaan kepada tiga warga Magetan yang telah menunjukkan dedikasi tinggi dalam membantu tugas kepolisian menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Penghargaan diserahkan kepada Sukardi, Fery Andrik Setyawan dan Priyanto dalam rangkaian tasyakuran Hari Bhayangkara ke-78 yang dilaksanakan di Pendopo Surya Graha, … Read more

Gelar Program Unggulan Mahameru Lantas, Polisi Inspeksi Armada Bus di Ponorogo

PONOROGO – Satlantas Polres Ponorogo melaksanakan program unggulan Mahameru Lantas, Kamis (4/7/2024). Kegiatan yang bertujuan untuk mewujudkan harmoni masyarakat yang empati, responsif dan unggul dalam berlalu lintas ini dipimpin langsung Kasat Lantas Polres Ponorogo AKP Jumianto Nugroho, S.H., M.H. Dalam kegiatan ini Satlantas Polres Ponorogo juga telah melakukan koordinasi dengan beberapa pihak terkait, termasuk Dinas … Read more

Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di wilayah hukum kota Batu, sat lantas Polres Batu dan Polsek jajaran melakukan giat KRYD

Kota Batu – Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Batu Polda Jatim, Sat Samapta , Sat Lantas dan Polsek Jajaran melakukan giat KRYD ( Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan ) melalui patroli malam ke tempat pemukiman warga dan obyek vital lainnya, rabu (4/7/2024). Seperti yang dikatakan oleh Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin bahwa … Read more

Dalam Rangka Menjaga Stabilitas Pemeliharaan Keamanan dan Ketertiban Pemilu 2024, Sat Samapta Polres Batu Lakukan KRYD Serap Informasi Masyarakat  

Polres Batu – Dalam rangka menjaga stabilitas pemeliharaan keamanan ketertiban masyarakat Kota Batu menjelang Pilkada di Bulan November 2024, Kanit Patroli Sat Samapta Bripka Ricky memimpin anggotanya melaksanakan kegiatan KRYD dengan berpatroli di beberapa tempat Obyek Vital dan beberapa obyek wisata Wilayah Hukum Polres Batu,rabu (5/7/2024). “Untuk memberikan perlindungan dan rasa aman bagi masyarakat, Polres … Read more

Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas  jelang Pilkada Polsek Ngantang lakukan Patroli Malang

     Polres Batu – Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Batu Polda Jatim, Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin memberikan petunjuk dan arahan kepada seluruh anggota dan jajarannya untuk melaksanakan KRYD (kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan )  yang di tingkatkan seperti patroli malam ke tempat pemukiman warga dan obyek vital lainnya, kamis (4/7/2024). … Read more

Polri Akan Gelar Wayang Kulit Lakon “Tumurune Wiji Sejati” Nanti Malam

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) masih mengusung kegiatan kebudayaan pertunjukan wayang kulit semalam suntuk dalam rangka Hari Bhayangkara yang tahun ini mengangkat lakon “Tumurune Wiji Sejati”. Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) DivHumas Polri Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko menyebut lakon Tumure Wiji Sejati mengisahkan tentang lahirnya kesatria sejati yang cerdas dan sakti, yakni Raden Wisanggeni. … Read more

Polres Jember Berhasil Ungkap Pengiriman Ratusan Ribu Butir Okerbaya, 8 Tersangka Diamankan

JEMBER – Polres Jember Polda Jatim kembali berhasil membongkar transaksi 211 ribu butir obat keras berbahaya (Okerbaya) melalui jasa pengiriman ekspedisi. Atas pengungkapan tersebut ada 8 orang yang diduga terlibat dalam jaringan peredaran okerbaya yang turut diamankan. Mereka berinisial DK, AFH, MW, AM, AW, CAW, RES dan JM. Tersangka diamankan di rumahnya dan juga kantor … Read more

Polres Bangkalan Gelar “Piramida” Wujudkan Kamtibmas Pemilukada 2024

BANGKALAN – Dalam rangka menciptakan situasi yang kondusif dan memelihara keamanan, ketertiban masyarakat (kamtibmas) pada tahapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2024, Polres Bangkalan menggelar Piramida (ngopi bareng awak media). Kegiatan cangkrukan bareng awak media tersebut dilaksanakan di pujasera Embong Kembar Bangkalan, Kamis (04/07). Kapolres Bangkalan AKBP Febri Isman Jaya, S.H., S.I.K mengatakan kegiatan ini … Read more

Polisi Berhasil Amankan Tersangka Perampokan Rumah Janda, Kedung Anyar Surabaya

  SURABAYA – Polisi membeberkan motif kasus perampokan di rumah seorang janda, benama Anis Suliana (50), yang dirampok oleh penghuni kos saat tidur jaga tokonya di Jalan Kedung Anyar Gang II, Surabaya. Kompol Domingos De Fatima Ximenes Kapolsek Sawahan Polrestabes Surabaya mengatakan, dari peristiwa tersebut menyebabkan korban menderita lima tusukan benda tajam jenis pisau dapur. … Read more

Motivasi Kinerja Bhabinkamtibmas Polres Probolinggo Terapkan Reward dan Punishment

PROBOLINGGO – Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana melalui Wakapolres Probolinggo, Kompol Supiyan, memberikan penghargaan kepada para Bhabinkamtibmas yang telah menginput laporan pada aplikasi Binmas Online System (BOS) V2. Acara yang berlangsung di Aula Eksekutif Rupatama Polres Probolinggo Polda Jatim ini bertujuan untuk meningkatkan kinerja dan kedisiplinan para anggota Bhabinkamtibmas dalam melaksanakan tugasnya. Dalam sambutannya, Kompol … Read more