Sinergitas Polres Ponorogo bersama TNI dan BPBD Dirikan Dapur Umum untuk Warga Terdampak Banjir

PONOROGO – Hujan lebat yang mengguyur wilayah Kabupaten Ponorogo Jawa Timur telah menyebabkan banjir di sejumlah kecamatan pada Minggu malam (15/12/2024). Wilayah terdampak paling parah mencakup Kecamatan Mlarak, Siman, Jetis, Somoroto, Kota dan Soko. Bencana ini memicu aksi cepat tanggap dari Polri dalam hal ini Polres Ponorogo Polda Jatim beserta jajarannya, TNI, dan instansi terkait … Read more

Kapolda Jatim Lantik 900 Bintara Polri Baru, Siap Mengabdi untuk Negeri

MOJOKERTO – Dalam suasana khidmat, Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Imam Sugianto, memimpin langsung upacara penutupan Pendidikan Pembentukan (Diktuk) Bintara Polri gelombang II Tahun Anggaran 2024. Didampingi Wakapolda Jawa Timur dan Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, upacara penutupan Diktuk Bintara Polri Gelombang II TA 2024 itu digelar di Lapangan Tri Brata, Sekolah Kepolisian Negara (SPN) … Read more

Kolaborasi Polresta Banyuwangi dan Forkopimda Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Banjir

BANYUWANGI,- Polresta Banyuwangi Polda Jatim dan Pemerintah Kabupaten Banyuwangi bersama PT. Bumi Suksesindo (BSI) memberikan bantuan sembako untuk warga yang terdampak banjir di Dusun Sukamade, Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran. Banyuwangi. Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol. Rama Samtama Putra, mengatakan, bantuan ini berkat kerjasama dengan berbagai pihak untuk membantu warga masyarakat korban banjir di Sukamade Desa Sarongan. … Read more

Operasi Lilin 2024 Akan Dimulai 21 Desember 2024 Hingga 2 Januari 2025

Jakarta – Polri bersama sejumlah stakeholder terkait akan menggelar Operasi Lilin 2024 untuk memastikan keamanan dan kelancaran mobilitas masyarakat selama perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025. Operasi yang berlangsung selama 13 hari, dari 21 Desember 2024 hingga 2 Januari 2025, melibatkan 141.605 personel gabungan serta mendirikan 2.794 posko, terdiri dari pos pengamanan, pos pelayanan, … Read more

Polres Nganjuk Ungkap Kasus Narkoba, Amankan Ribuan Butir Okerbaya dan Sabu dari Tiga Tersangka

NGANJUK— Komitmen memberantas peredaran Narkotika dan obat keras berbahaya ( Okerbaya ) terus digelorakan Polres Nganjuk Polda Jawa Timur (Jatim) Kali ini kerja keras Satrenarkoba Polres Nganjuk Polda Jatim membuahkan hasil dengan mengungkap peredaran Narkoba di dua lokasi berbeda di wilayah Kabupaten Nganjuk. Kapolres Nganjuk, AKBP Siswantoro, melalui Kasatresnarkoba, Iptu Heru Prasetya mengatakan, pengungkapan dua … Read more

Gercep Polisi Tangani Banjir di Jember Perlancar Lalin hingga Bersihkan Rumah Warga Terdampak

JEMBER – Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Jember dalam beberapa hari terakhir menyebabkan banjir di sejumlah wilayah kecamatan. Banjir tersebut tidak hanya merendam pemukiman warga, tetapi juga merusak sejumlah akses jalan yang porak-poranda akibat derasnya aliran air. Polres Jember Polda Jatim bersama BPBD dan relawanpun bergerak cepat memberikan bantuan kepada warga yang terdampak. Melaluli Satuan … Read more

“Si Sumeh” dan “Si Sabar” Polres Pasuruan Kota Kembali Berbagi Makanan Sehat Bergizi Gratis bagi Pelajar

KOTA PASURUAN – Polres Pasuruan Kota Polda Jatim kembali menggelar kegiatan rutin yang bertajuk “Si Sabar” (Polisi Sahabat Pelajar) dan “Si Sumeh” (Dapur Mobile Polres Pasuruan Kota) di SMK Untung Suropati Kota Pasuruan. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polres Pasuruan Kota Polda Jatim untuk mewujudkan Asta Cita yang menjadi program pemerintah terkait pemberian makanan … Read more

Polri Raih Predikat Informatif Dalam Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik 2024

  Jakarta. Polri meraih peringkat Tertinggi Ke-2 (dua) kualifikasi Informatif kategori Lembaga Negara dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian dalam Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik (KIP) 2024. Dalam kategori tersebut, hanya ada tiga Lembaga Negara dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian yang mendapatkan penghargaan. Penghargaan itu diberikan kepada Polri dinilai dari pelaksanaan monitoring dan evaluasinya selama ini. Polri … Read more

Jaga Situasi Kondusif Pasca Pungut Suara Pilkada dan Jelang Nataru 2024, Polisi RW Polres Batu Giatkan Sambang Warga

   Polres Batu – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif pasca pemungutan suara Pilkada Kota Batu 2024 dan menyambut perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), Polisi RW Polres Batu aktif melakukan sambang warga. Kegiatan ini melibatkan kunjungan langsung ke tokoh masyarakat, perangkat desa, dan warga setempat pada Rabu (18/12/2024).   … Read more

Jaga Kamtibmas Pasca Pungut Suara Pilkada dan Jelang Nataru 2024, Polres Batu Intensifkan Patroli Ke Tempat Wisata

    Polres Batu – Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024, serta pasca pemungutan suara Pilkada Kota Batu 2024, Unit Pengamanan Objek Vital (Pam Obvit) Satsamapta Polres Batu meningkatkan intensitas patroli di sejumlah lokasi strategis. Langkah ini dilakukan guna menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif. Patroli yang dipimpin langsung oleh Kanit … Read more