Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru

  Perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 berjalan lancar dan aman di seluruh wilayah Indonesia. Romo Paulus Kristian Seswantoko, Sekretaris Eksekutif Konferensi Wali Gereja Indonesia (KWGI), menyampaikan rasa syukur dan apresiasi yang mendalam kepada Polri dan TNI atas dedikasi mereka dalam menjaga keamanan selama rangkaian perayaan tersebut. Dalam sebuah pernyataan resmi, Romo Paulus mengungkapkan … Read more

Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024

Jakarta – Operasi Lilin 2024 yang digelar Polri selama 13 hari, mulai 21 Desember 2024 hingga 2 Januari 2025, dinilai berjalan sukses. Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) memberikan apresiasi terhadap pelaksanaan pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) yang berlangsung kondusif di berbagai wilayah Indonesia. Komisioner Kompolnas, Yusuf, S.Ag., mengatakan bahwa persiapan dan pelaksanaan Operasi Lilin … Read more

Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025

Jakarta – Ketua Forum Studi Transportasi Antar Perguruan Tinggi, Andyka Kusuma, Ph.D., mengapresiasi kinerja Polri, khususnya Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri, dalam mengelola pergerakan masyarakat selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024. Menurutnya, upaya Polri berhasil menekan angka kecelakaan lalu lintas dibandingkan tahun sebelumnya, meskipun masih terdapat beberapa tantangan yang perlu menjadi perhatian bersama. … Read more

Kalemdiklat Polri Pimpin Upacara Pembukaan Pelatihan Pengenalan Fungsi Brimob bagi Taruna Akpol

PASURUAN – Kepala Lembaga Pendidikan dan Pelatihan (Kalemdiklat) Polri, Komjen Pol. Chryshnanda Dwilaksana, memimpin upacara pembukaan pelatihan pengenalan fungsi Brimob bagi Taruna Akpol Tk. IV Angkatan Ke-56 Batalyon Presisi TA 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di Lapangan Tribrata Pusdik Brimob Polda Jatim, Watukosek, Kecamatan Gempol, Kabupaten, Pasuruan. Hadir pula pada kegiatan ini Kapolda Jawa Timur, Drs. … Read more

Sat Reskrim Polres Batu amankan pelaku kasus perlindungan anak

  Kota Batu – Seorang pria asal Kota Batu berinsial OSF (34 tahun) diamankan jajaran Satreskrim Polres Batu karena tega mencabuli dan menyetubuhi keponakannya sendiri yang masih berusia 8 tahun. Kasatreskrim Polres Batu, AKP Rudi Kuswoyo membenarkan informasi tersebut. Usai mendapat laporan polisi langsung bergerak menangkap pelaku. “Ia diamankan setelah orang tua korban melaporkan kejadian … Read more

Anggota BP Sinode GKT Apresiasi Polri Sukses Laksanakan Ops Lilin Semeru 2024

BANYUWANGI – Anggota Badan Pengurus (BP) Sinode Gereja Kristus Tuhan (GKT), Pdt. Krisna Kuncara Yuga memberikan apresiasi atas kinerja aparat Kepolisian yang dinilai sukses melaksanakan Operasi Lilin Semeru 2024. Pdt. Krisna yang juga Pendeta di GKT Syalom Jajag Gambiran Banyuwangi itu mengatakan, adanya Operasi Lilin Semeru yang digelar oleh Kepolisian, libur Natal dan Tahun Baru … Read more

Tokoh Lintas Agama Jember Apresiasi Polri, Pilkada dan Nataru Berjalan Aman dan Kondusif

JEMBER – Keberhasilan Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban pelaksanaan Pilkada serentak 2024 hingga perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025 mendapat apresiasi dari tokoh lintas agama di Kabupaten Jember. Dukungan dan ucapan terima kasih disampaikan sebagai bentuk penghargaan atas dedikasi aparat kepolisian dalam menciptakan situasi yang aman dan kondusif di tengah masyarakat. Sabtu (4/1/2025) … Read more

Pj.Gubernur Jawa Timur Apresiasi Kinerja Polda Jatim Wujudkan Kamtibmas Sepanjang Tahun 2024

SURABAYA – Pj. Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono, A.KS., M.A.P. mengucapkan terima kasih dan mengapresiasi kepada Polri dan seluruh jajarannya atas kinerja dan dedikasinya dalam menjaga dan memastikan situasi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) sepanjang 2024 di wilayah Jawa Timur. “Saya mengucapkan terima kasih dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Polri dan jajarannya atas terciptanya situasi Kamtibmas … Read more

Blue Light Patrol, KRYD Polres Batu Tingkatkan Keamanan Pasca Pilkada dan Libur Nataru

   Polres Batu – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) pasca kegiatan rekapitulasi hasil perolehan suara Pilkada serentak 2024, Polres Batu di bawah kepemimpinan Kapolres AKBP Andi Yudha mengintensifkan KRYD (kegiatan rutin yang ditingkatkan) patroli malam yang dikenal sebagai Blue Light Patrol. Kegiatan ini juga menjadi bagian dari antisipasi Liburan Natal dan Tahun … Read more

Giat Sambang Desa, Polisi RW Polres Batu Perkuat Kamtibmas Pasca Pilkada dan Libur Nataru

 Polres Batu – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif pasca kegiatan rekapitulasi hasil perolehan suara Pilkada serentak serta antisipasi Liburan Natal dan Tahun Baru 2025, Polisi RW Polres Batu aktif melakukan sambang warga. Kegiatan ini melibatkan kunjungan langsung ke tokoh masyarakat, perangkat desa, dan warga setempat pada Minggu (5/1/2025). Kapolres … Read more