Polda Jatim Amankan Babysitter, Tersangka Pemberi Obat Keras kepada Batita di Surabaya

SURABAYA – Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jatim, mengungkap kasus tindak pidana kekerasan fisik dalam lingkup rumah tangga. Pengungkapan tersebut berdasar LP (laporan Polisi) nomor 498 tanggal 30 Agustus 2024 bulan lalu. Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabidhumas) Polda Jawa Timur,Kombes Pol Dirmanto mengatakan atas laporan tersebut Polisi mengamankan terduga pelaku inisial N (38) yang … Read more

Realisasikan Sinergitas Polri – Kementan, SSDM Polri Buka Rekrutmen T.A 2025 Jalur Bakomsus Lulusan SMK Pertanian

Polri berkomitmen mendukung visi pemerintahan Presiden terpilih termasuk dalam mewujudkan ketahanan pangan. Hal ini disampaikan Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia Irjen Pol Dedi Prasetyo dalam arahannya di Rakorbin SDM Polri dan PNS Polri Tahun Anggaran 2024 di Jakarta, Selasa (15/10/2024) “Rekrutmen Polri tahun 2025 jalur Bakomsus terbuka kesempatan bagi lulusan SMK pertanian. Ini komitmen … Read more

Untuk meningatkan kualitas pelayanan, Polres Batu menggelar Forum Konsultasi Pelayanan Publik di Balitjestro

Kota Batu – Polres Batu menggelar Forum Konsultasi Publik (FKP) sebagai upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik di Polres Batu.Acara ini dipimpin oleh Wakapolres Kompol Danang yang menekankan pentingnya dialog dan pertukaran pendapat antara pihak penyelenggara dan masyarakat bertempat di Balitjestro Tlekung Kota Batu. Selasa, (15/10/2024). FKP kali ini difokuskan pada evaluasi kebijakan, dampak kebijakan yang … Read more

Sipropam Polres Batu Lakukan Pemeriksaan Senpi Dinas Anggota, untuk Keamanan Tugas

Polres Batu – Pagi ini, Sipropam Polres Batu melaksanakan pemeriksaan rutin terhadap senjata api (senpi) dinas anggota Polres dan Polsek Jajaran Polres Batu di Mapolres Batu. Kegiatan ini dipimpin oleh Kasi Propam Polres Batu, Ipda Niko Cendekia, dengan tujuan untuk memastikan setiap senjata yang digunakan oleh anggota Polres Batu dalam kondisi baik dan layak pakai. … Read more

Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI

Depok – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapat anugerah Medali Kehormatan Loka Praja Samrakshana dari Polri. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyerahkan medali kehormatan langsung ke Presiden. Penganugeraan medali kehormatan dilakukan saat apel gelar pasukan pengamanan pengambilan sumpah Presiden dan Wakil Presiden terpilih di Mako Brimob Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, Senin (14/10/2024). Kapolri mengatakan, medali … Read more

Presiden Jokowi Hadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024

Presiden Joko Widodo menghadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024 yang digelar di Mako Korps Brimob Kelapa Dua, Cimanggis, Depok, Jawa Barat, pada Senin, 14 Oktober 2024. Apel tersebut merupakan wujud kesiapan seluruh elemen keamanan untuk mengamankan momen penting pelantikan 20 Oktober mendatang. Presiden Jokowi tiba di gerbang Mako Brimob Kelapa Dua … Read more

Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi

JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo resmi menganugerahi Presiden Joko Widodo (Jokowi) medali kehormatan keamanan dan keselamatan publik Loka Praja Samrakshana. Selain itu, Kepala Negara juga menjadi warga kehormatan Brimob Polri. Kapolri Jenderal Listyo Sigit mengungkapkan, penganugerahan medali kehormatan tersebut merupakan bentuk penghormatan dari Institusi Polri terhadap Presiden Jokowi atas seluruh sumbangsih yang telah … Read more

Polres Batu Gelar Operasi Zebra Semeru 2024 Dimulai Hari Ini, Simak Pelanggaran yang Disasar dan Sanksinya

  Batu – Polres Batu menggelar Operasi Zebra Semeru 2024 di wilayah hukum Polres Batu terhitung mulai hari ini, Senin (14/10/2024). Pada Kegiatan Gelar Pasukan Ops Zebra 2024 dipimpin langsung oleh Kapolres Batu AKBP Andi Yudha Pranata, S.H., S.I.K., M.Si. bertempat di Lapangan Apel Mapolres Batu. Senin (14/10/2024). Pada Kegiatan Apel Gelar Operasi Zebra Semeru … Read more

Polres Ngawi Berhasil Ungkap Penipuan Online, 5 Tersangka Lancarkan Aksinya dari Dalam Lapas Madiun

NGAWI, Lima orang diduga kuat sebagai pelaku penipuan melalui jaringan online yang dikendalikan dari dalam Lapas (Lembaga Pemasyarakatan) Kelas I Madiun berhasil diungkap Satreskrim Polres Ngawi Polda Jatim. Hal itu disampaikan oleh Kapolres Ngawi AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto saat memimpin konferensi pers di Media Center Polres Ngawi, Sabtu (12/10) pekan lalu. , “Awalnya korban membeli … Read more

Polisi bersama Tim Gabungan dan Relawan Berhasil padamkan Kebakaran Hutan di Lumajang

  LUMAJANG – Tim gabungan TNI, Polri, Perhutani, dan warga setempat bahu-membahu memadamkan kebakaran hutan yang terjadi di Gunung Tambuh, Desa Condro, Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, Minggu (13/10/2024). Kapolsek Pasirian, Iptu Loni Roi Madhona, saat dikonfirmasi di lokasi kejadian mengungkapkan bahwa titik api pertama kali terdeteksi di petak 14B Kepala Resort Polisi Hutan (KRPH) Desa … Read more