Anggota Polisi RW Polres Batu Giatkan Sambang Warga, Jaga Situasi Kondusif Pasca Pungut Suara Pilkada dan Jelang Nataru 2024

  Polres Batu – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif pasca pemungutan suara Pilkada Kota Batu 2024 dan menyambut perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), Polisi RW Polres Batu aktif melakukan sambang warga. Kegiatan ini melibatkan kunjungan langsung ke tokoh masyarakat, perangkat desa, dan warga setempat pada Minggu (15/12/2024). Kapolres … Read more

Pasca Pungut Suara Pilkada dan Jelang Nataru 2024, Polres Batu Intensifkan Patroli Ke Tempat Wisata untuk Jaga Kamtibmas

  Polres Batu – Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024, serta pasca pemungutan suara Pilkada Kota Batu 2024, Unit Pengamanan Objek Vital (Pam Obvit) Satsamapta Polres Batu meningkatkan intensitas patroli di sejumlah lokasi strategis. Langkah ini dilakukan guna menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif. Patroli yang dipimpin langsung oleh Kanit … Read more

Sambut Wisatawan Saat Weekend, Satlantas Polres Batu Siapkan Pengamanan Jalur

Polres Batu – Dalam rangka mengantisipasi lonjakan wisatawan yang memasuki Kota Batu saat akhir pekan, Kasatlantas Polres Batu, AKP Diamon Romansa Bangun, S.T.K., S.I.K., M.H., memimpin langsung langkah strategis untuk memastikan kelancaran dan keamanan arus lalu lintas. Seluruh anggota Satuan Lalu Lintas diterjunkan ke simpul-simpul jalan yang rawan kemacetan dan kecelakaan lalu lintas, Minggu (15/12/2024). … Read more

Kompolnas Apresiasi Langkah Cepat Polda NTB dalam Kasus Kekerasan Seksual IWAS

Anggota Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas), Gufron, menyampaikan apresiasi atas langkah cepat dan responsif yang dilakukan Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat (Polda NTB) dalam menangani kasus kekerasan seksual yang diduga melibatkan tersangka IWAS, dengan korban sebanyak 17 orang, termasuk anak-anak. “Langkah-langkah yang dilakukan Polda NTB, terutama di bawah kepemimpinan Kapolda, menunjukkan responsivitas dan penanganan yang cepat … Read more

Catatan Emas Tim Taekwondo Garbha Presisi, Jadi Juara umum 2 di Asian Police Championship Open 2024

Irwasum Polri Komjen Pol Dedi Prasetyo, Jumat (13/12/2024) menerima tim Taekwondo Garuda Bhayangkara Presisi Polri yang baru saja mengikuti di Asian Police Championship Open 2024 di Quang Ninh Vietnam 6 – 9 Desember 2024. Komjen Pol Dedi memberi selamat atas capaian tim Taekwondo Garbha Presisi yang berhasil menjadi juara umum ke 2 di kejuaraan yang … Read more

Kapolres Lamongan Tindak Tegas Oknum Personel yang Terbukti Melakukan Pelanggaran

LAMONGAN – Kapolres Lamongan AKBP Bobby A. Condroputra, S.H., S.I.K., M.Si., menegaskan komitmennya untuk menindak tegas Personel Polres Lamongan yang terbukti melanggar. Hal ini disampaikan menyikapi dugaan pemerasan yang dilakukan oleh oknum anggota Polsek Babat terhadap empat orang pelaku yang diduga terlibat kasus tindak pidana narkoba. “Jika terbukti melakukan pelanggaran, personel tersebut akan kami tindak … Read more

Komnas Perempuan Apresiasi Kinerja Polda NTB dalam Penanganan Kasus Kekerasan Seksual IWAS

Komisioner Komnas Perempuan, Siti Aminah Tardi, memberikan apresiasi terhadap kinerja Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat (Polda NTB) dalam menangani kasus kekerasan seksual yang diduga melibatkan pelaku berinisial IWAS. Kasus ini mengungkap dugaan pelecehan terhadap setidaknya 17 perempuan dan dianggap sebagai salah satu langkah penting dalam implementasi Undang-Undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual. Menurut Siti Aminah saat … Read more

Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat

JEMBER – Satuan Polisi Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Jember Polda Jatim bersama tim SAR dan relawan akhirnya menemukan Nelayan yang mengalami kecelakaan di Pantai Payangan Jember pada Selasa (10/12/2024) yang lalu. Namun sayangnya, satu korban bernama Asep (50), nelayan asal Desa Sumberrejo, Kecamatan Ambulu, Kabupaten Jember, yang dilaporkan hilang setelah kecelakaan itu ditemukan … Read more

Polres Jombang Beri Trauma Healing Untuk Anak-anak Terdampak Banjir

JOMBANG – Polres Jombang Polda Jatim turun tangan membantu para korban genangan air akibat meluapnya Avur Watudakon di Kecamatan Kesamben Jombang Jawa Timur. Tak hanya mengirim bantuan, puluhan personel dari Polres Jombang Polda Jatim itu juga melakukan trauma healing terhadap anak-anak di pengungsian. Kali ini melalui personel dari Satlantas Polres Jombang Polda Jatim memberikan motivasi … Read more

Polres Pamekasan Kembali Raih Penghargaan dari Ombudsman RI

PAMEKASAN – Polres Pamekasan yang merupakan Polres Jajaran Polda Jatim kembali raih penghargaan dari Ombudsman Republik Indonesia. Sebelumnya Polres Pamekasan Polda Jatim juga pernah meraih penghargaan yang sama pada bulan Maret 2024 yang lalu. Piagam penghargaan tersebut diberikan kepada Polres Pamekasan Polda Jatim dalam rangka Penganugerahan Predikat Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024. Bertempat di Hotel … Read more